Selasa, 05 Juni 2018

Cara Membuat Karakter Kartun Menggunakan Photoshop


Sudah sering dong kalian lihat kartun, entah itu dari televisi, komik, majalah  maupun dari internet.Gambar karun memang sangat menarik terutama untuk kalangan anak kecil dan anak muda. Namun membuat katun tidaklah mudah, kita memerlukan imajinasi yang tinggi untuk membuat karakter kartun, selain imajinasi kita harus bisa teknik pembuatannya. Kalian juga harus sabar dalam membuat kartun karena kita memerlukan ketelitian dalam membuatnya.Tetapi kalian enggak usah binngung bagaimana cara membuat karakter kartun. Karena kali ini saya akan membagikan cara membuat karakter kartun menggunakan Photosop. Saya akan mencontohkan membuat karakter wanita berhijab disini. Berikut ini adalah cara membuat karakter karun dengan cara saya. Selamat belajar...

1. Buka aplikasi Photoshop



2. Buat projek baru dengan ukuran A3 dengan mengeklik  = File - New lalu atur seperti yang ada di gambar.


3.Buat layer baru dan kalian mulai membuat kepala kartun dengan menggunakan pen tool. Setelah bentuk yang diiginkan sudah selesai lalu menekan tombol ctrl dan klik sisi luar pen tool. Jangan lupa atur brush degan mengganti warna hitam dan menentukan ukuran outline.


4.  Klik kanan pada luar objek dan pilih Stroke Path maka gambar akan terbentuk sesuai keinginan.


5. Setelah itu badan dengan menggunakan cara yang sama.



6. Lalu buat wajah dengan cara degan cara :
     a. buat alis, bibir, kacamata dan hidung dengan cara yang sama
     b. buat mata degan menggunakan =  pen tool - klik kanan - pilih fill path, agar path berisikan warna.


7. Buat layer warna untuk mewarnai kartun dengan menggunakan paint bucket tool. dan jangan lupa mencentang All layer pada bagian atas.



8. Selelah slesai buat bayangan menggunakan elips.



9. Karakter kartun sudah selesai dibuat. 



Gampangkan teman-teman untuk membuat karakter kartun sendiri. Jangan malas untuk mencoba ya karena dengan mencoba kalian aku mengetahui dan mengerti. semoga cara yang saya berikan dapat membantu. Terimakasih....

Tidak ada komentar:

Posting Komentar